Kamis, 27 September 2012

Obat Tidur Alami Atasi Insomnia

Tentunya obat alami lebih baik dari pada obat-obatan kimia demi mengurangi efek dari zat-zat kimia. Demikian juga obat tidur alami atasi insomnia dapat kita temukan pada beberapa bahan alami di bawah ini. Kangkung (ipomoea aquatica forssk) Sayuran hijau ini sangat dekat dengan kita karena sering tersaji di meja makan. Menurut pakar kesehatan internasional Filipina, Herminia de Guzman Ladion mengatakan bahwa sayur sederhana dan murah ini dapat...

Selasa, 25 September 2012

Kebiasaan Buruk Bikin Terlihat Cepat Tua

Terlihat tua tidak hanya tentang wajah berkerut saja, penurunan energi juga merupakan tanda-tanda Anda mengalami penuaan. Dilansir Sheknowns, berikut beberapa kebiasaan buruk yang bisa buat penampilan Anda terlihat tampak tua. Stres Stres memiliki dampak negatif terhadap semua aspek kesehatan tubuh. Mulai dari efisiensi detak jantung hingga bagaimana otak Anda bereaksi terhadap situasi tertentu. Cara menghindari stres adalah dengan berani berkata...